Author: bisa
Akhlak Bertetangga
Tetangga adalah orang yang tinggal disekitar rumah kita. Meskipun kita tidak memiliki hubungan kekerabatan namun, Islam mensyariatkan umatnya agar berbuat baik kepada tetangga. Sesuai dengan firman Allah dalam surat An-Nisaa ayat 36 : وَاعْبُدُوا اللَّهَ وَلَا تُشْرِكُوا بِهِ شَيْئًا ۖ وَبِالْوَالِدَيْنِ إِحْسَانًا وَبِذِي الْقُرْبَىٰ وَالْيَتَامَىٰ وَالْمَسَاكِينِ وَالْجَارِ ذِي الْقُرْبَىٰ وَالْجَارِ الْجُنُبِ وَالصَّاحِبِ بِالْجَنْبِ وَابْنِ السَّبِيلِ […]
Read MoreLima Hal Yang Wajib Dijaga Dalam Islam (Dharuriyyatul Khams)
credit : aboutislam.net Dalam Islam ada lima hal yang harus dijaga oleh setiap muslim sebagai bagian dari syariat yang telah Allah perintahkan atau biasa disebut dharuriyyatul khams. Kelimanya merupakan satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan. Keseluruhan dalam agama Islam adalah kebaikan dan kemaslahatan. Islam dibangun atas dasar tauhid, dan ruhnya adalah keikhlasan sedang syiarnya adalah […]
Read MoreIstimewanya Wanita Dalam Islam
credit : wahidfoundation.org Dalam Surat Al-Rum ayat 21 Allah berfirman : وَمِنْ آيَاتِهِ أَنْ خَلَقَ لَكُمْ مِنْ أَنْفُسِكُمْ أَزْوَاجًا لِتَسْكُنُوا إِلَيْهَا وَجَعَلَ بَيْنَكُمْ مَوَدَّةً وَرَحْمَةً إِنَّ فِي ذَلِكَ لَآيَاتٍ لِقَوْمٍ يَتَفَكَّرُونَ “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa […]
Read MoreKeutamaan Puasa Arafah
Sudah memasuki awal bulan Dzulhijjah, banyak amalan-amalan yang bisa dilakukan, salah satu amalan utamanya yakni Puasa Sunnah Arafah. Puasa ini dilaksanakan tanggal 9 Dzulhijjah, bagi kaum muslimin yang tidak melaksanakan Ibadah Haji,disunnahkan melaksanakan puasa Arafah. Dalam Fiqih Islam wa Adillatuhu, Prof. Dr. Wahbah Az Zuhaili, menjelaskan mengenai hukum puasa ini. “Bagi orang yang sedang menunaikan […]
Read MoreKeutamaan Bulan Dzulhijjah
Segala puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam, Shalawat dan salam selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad teladan yang utama. Dari Ibn Abbas radhiallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: مَا مِنْ أَيَّامٍ الْعَمَلُ الصَّالِحُ فِيهَا أَحَبُّ إِلَى اللَّهِ مِنْ هَذِهِ الأَيَّامِ ». يَعْنِى أَيَّامَ الْعَشْرِ. قَالُوا يَا رَسُولَ اللَّهِ وَلاَ الْجِهَادُ فِى سَبِيلِ اللَّهِ قَالَ […]
Read MoreKeunggulan Kambing Dalam Ajaran Islam
Menjelang Idul Adha, Umat Islam mulai sibuk mempersiapkan hewan kurban untuk di kurbankan ntah kambing, domba, sapi, kerbau, maupun unta. Diantara hewan-hewan kurban tersebut, Islam mengunggulkan kambing dibandingkan yang lainnya. Daging kambing adalah daging merah yang paling banyak di konsumsi di dunia. Kelezatannya memang menggoda setiap orang. Namun, banyak mitos dan klaim medis bahwa daging […]
Read MoreRamadhan Bulan Pengampunan
Ramadhan dikenal sebagai Syahrul Ghufran (bulan penuh ampunan) karena pada bulan Ramadhan Allah SWT membukakan pintu pengampunan dan pembebasan dari api neraka.Rasulullah Saw. bersabda,“Sesungguhnya Allah mewajibkan puasa Ramadhan dan saya menyunnahkan bagi kalian shalat malamnya. Maka barangsiapa melaksanakan ibadah puasa dan shalat malamnya karena iman dan karena ingin mendapatkan pahala, niscaya dia keluar dari dosa-dosanya […]
Read MoreOptimalkan Ibadah Ramadhan
Ramadhan sudah selayaknya diisi dengan berbagai aktifitas yang terprogram dan terarah, agar buah ramadhan yang sangat mahal dapat dipetik untuk kehidupan selama dan pasca Ramadhan. Untuk mengoptimalkan ibadah-ibadah kita di bulan Ramadhan amalan-amalan apa sajakah yang harus kita lakukan? Rasulullah Saw. telah mengajarkan kepada umatnya dengan melakukan amalan-amalan Ramadhan., antara lain: 1. Tilawah Al-Qur’an Membaca […]
Read MoreEmpat Golongan yang Mendapat Keringanan Tidak Berpuasa
Berpuasa di bulan Ramadhan hukumnya wajib bagi setiap muslim yang berakal dan sudah baligh. Akan tetapi ada empat golongan yang mendapat keringanan untuk tidak berpuasa. Empat golongan apa sajakah yang mendapat keringanan tersebut? empat golongan tersebut adalah: 1. Orang sakit ketika sulit berpuasaUntuk orang sakit ada tiga kondisi:Kondisi pertama adalah apabila sakitnya ringan dan […]
Read MoreRamadhan Mulia dan Istimewa
Ramadhan adalah sebaik-baiknya bulan yang memiliki keistimewaan, dimana bulan Ramadhan adalah bulan yang penuh ampunan dan rahmat dari Allah SWT. Semua amal ibadah yang dilakukan pada bulan ini akan mendapat balasan lebih banyak dan lebih baik.oleh karena itu, kita sangat dianjurkan untuk berbuat kebajikan di bulan ini. diantara kemuliaan dan keistimewaan bulan Ramadhan yakni: 1. […]
Read More